Kamis, 18 Agustus 2016

Peringkat Universitas di Indonesia Versi Webometrics Terbaru (50 Universitas Terbaik)



Peringkat universitas di Indonesia  versi Webometrics terbaru. Pemeringkatan Universitas versi Webometrics dilihat dari beberapa unsur, diantaranya dari inisiatif untuk mempromosikan dan membuka akses publikasi ilmiah guna meningkatkan kehadiran akademik dan lembaga-lembaga penelitian di Situs Web.

Peringkatan dimulai pada tahun 2004 dan didasarkan pada gabungan indikator yang memperhitungkan baik volume maupun isi Web, visibilitas dan dampak dari publikasi web sesuai dengan jumlah pranala luar yang diterima. Peringkat ini diperbaharui setiap bulan Januari dan Juli, penyedia Web indikator universitas dan pusat penelitian di seluruh dunia. Pendekatan yang mempertimbangkan berbagai kegiatan ilmiah diwakili di situs akademik yang sering diwakilkan dengan penggunaan indikator bibliometrik.


Berikut Peringkat Universitas di Indonesia versi Webometrics terbaru (50 Terbaik) :
Peringkat
Nama Perguruan Tinggi
Peringkat
Nama Perguruan Tinggi
1
Universitas Gadjah Mada
26
Universitas Muhammadiyah Yogyakarta
2
Universitas Indonesia
27
Universitas Negeri Yogyakarta
3
Institute of Technology Bandung
28
Universitas Sriwijaya
4
Bogor Agricultural University
29
Universitas Negeri Malang
5
Universitas Riau
30
Universitas Surabaya
6
Brawijaya University
31
Universitas Andalas
7
Universitas Padjadjaran
32
Universitas Katolik Parahyangan
8
Universitas Diponegoro
33
Universitas Dian Nuswantoro
9
Universitas Sebelas Maret
34
Universitas Trisakti
10
Universitas Airlangga
35
Universitas Muhammadiyah Malang
11
Universitas Udayana
36
Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta
12
Universitas Syiah Kuala
37
Universitas Muhammadiyah Surakarta
13
Universitas Hasanuddin
38
Universitas Sumatera Utara
14
Institut Teknologi Sepuluh Nopember
39
Universitas Jember
15
Universitas Lampung
40
Universitas Tanjungpura
16
Gunadarma University
41
Universitas Narotama
17
Petra Christian University
42
Universitas Kristen Satya Wacana
18
Universitas Jenderal Soedirman
43
Universitas Sam Ratulangi
19
Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta
44
Universitas Bengkulu
20
Bina Nusantara BINUS University
45
Universitas Mercu Buana
21
Universitas Pendikan Indonesia
46
Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
22
Universitas Islam Indonesia
47
Informatics and Computer College Stmik Amikom
23
Universitas Terbuka
48
Universitas Katolik Indonesia Atma Jaya
24
Universitas Negeri Semarang
49
Universitas Sanata Dharma
25
Telkom University
50
Universitas Bakrie

Share this